Winamp playing on: Malaikat Juga Tahu - Dewi Lestari.mp3
Lelahmu jadi lelahku juga
Bahagiamu bahagiaku pasti
Berbagi takdir kita selalu
Kecuali tiap kau jatuh hati
Kali ini hampir habis dayaku
Membuktikan padamu ada cinta yang nyata
Setia hadir setiap hari
Tak tega biarkan kau sendiri
Meski seringkali kau malah asyik sendiri
Karena kau tak lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu siapa yang jadi juaranya
Hampamu tak kan hilang semalam
Oleh pacar impian
Tetapi kesempatan untukku yang mungkin tak sempurna
Tapi siap untuk diuji
Kupercaya diri.. Cintakulah yang sejati
Namun tak kau lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu siapa yang jadi juaranya
Kau selalu meminta tuk terus kutemani
Engkau selalu bercanda andai wajahku diganti
Relakan ku pergi.. Karna tak sanggup sendiri
Namun tak kau lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu.. Aku kan jadi juaranya..
-------
I've found my other short poem again, in my pocket notes.
Here it is..
bukan mawar
yang harumnya berduri
bukan melati
yang mungil mewangi
bukan anggrek
yang eksotis dalam belantara
hanya pucuk daun teh
yang mengingatkanmu
pada hangatnya rumah..
Wrote this one in last June, or maybe July.
Inspired by my dear fellow, Nanda.
Whom at that time was doing his job training at the Wonosari Tea Plantation, Wonosari-Lawang, Malang.
Lelahmu jadi lelahku juga
Bahagiamu bahagiaku pasti
Berbagi takdir kita selalu
Kecuali tiap kau jatuh hati
Kali ini hampir habis dayaku
Membuktikan padamu ada cinta yang nyata
Setia hadir setiap hari
Tak tega biarkan kau sendiri
Meski seringkali kau malah asyik sendiri
Karena kau tak lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu siapa yang jadi juaranya
Hampamu tak kan hilang semalam
Oleh pacar impian
Tetapi kesempatan untukku yang mungkin tak sempurna
Tapi siap untuk diuji
Kupercaya diri.. Cintakulah yang sejati
Namun tak kau lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu siapa yang jadi juaranya
Kau selalu meminta tuk terus kutemani
Engkau selalu bercanda andai wajahku diganti
Relakan ku pergi.. Karna tak sanggup sendiri
Namun tak kau lihat terkadang malaikat
Tak bersayap tak cemerlang tak rupawan
Namun kasih ini silakan kau adu
Malaikat juga tahu.. Aku kan jadi juaranya..
-------
I've found my other short poem again, in my pocket notes.
Here it is..
bukan mawar
yang harumnya berduri
bukan melati
yang mungil mewangi
bukan anggrek
yang eksotis dalam belantara
hanya pucuk daun teh
yang mengingatkanmu
pada hangatnya rumah..
Wrote this one in last June, or maybe July.
Inspired by my dear fellow, Nanda.
Whom at that time was doing his job training at the Wonosari Tea Plantation, Wonosari-Lawang, Malang.
3 comments:
aduh ibu' satu ini...
dalem banget kontemplasinya..hihi..hi..
saat ini bukan jamannya sajak-sajak manis untuk "agaphe" dengan kemurniannya...
saat ini mungkin juga bukan jamannya mahabbah ala Robiah al adawiyah dengan tangisan di sepertiga malam(maaf klo salah ya Allah)
saat ini mungkin jamannya one night stand..
ato mungkin "kopi darat" setelah dunia maya tak lagi bisa memuaskan libido kejantanan hawaha...ha..
saat ini mungkin jamannya Sodom & Gomorah terulang..(amit-amit)
dari:
aku saat disisi lain pemikiran keseharian
Al-chemist yang mencoba mencari jalan pulang
hiks... sory nyasar
wuih bagus bgt tulisannya
slamat berpetualang dg cinta lo deh..
good luck..
malangnya mana neng....
Post a Comment